Keindahan Model Baju Pesta Modern dengan Konsep Yang Elegan
Tren fashion masa kini memang tengah menjadi perhatian publik, terutama bagi mereka yang selalu up to date dengan berbagai perkembangan didalamnya. Tampilan fashion yang terus mengalami peningkatan yaitu model baju pesta modern, di mana perancang semakin menampilkan keahliannya dalam memberi inovasi yang menarik dengan beragam jenis kain dan juga model.

Model Baju Pesta Modern Dengan Sentuhan Brokat
Biasanya konsep orang dewasa, remaja hingga anak-anak dibedakan dari segi hiasan serta motifnya. Jika Anda cenderung memiliki ketertarikan pada gaun pesta bertema anggun modern, tentu pilihan model kebaya merupakan solusi tepat yang bisa dipilih. Selain itu untuk kamu yang terbiasa berhijab atau lebih ingin tertutup bisa mengenakan baju pesta kurung dengan desain yang lebih modern.

Longdress elegan berbahan campuran brokat untuk pesta (Blogs.odiario – Pinterest)
Pesona sebuah baju memang dapat menyilaukan pandangan seseorang tanpa melihat harganya terlebih dahulu. Hal itu dikarenakan perubahan model baju yang kian lama semakin mengalami peningkatan. Bahkan bukan hanya modelnya saja yang berubah, melainkan bahan yang digunakan. Untuk variasi modelnya sendiri, para desainer menerapkan pada model kebaya agar lebih fungsional sehingga bisa digunakan untuk berbagai acara.

Kebaya modern untuk pesta (Indostyles – Pinterest)
Salah satu ide guna memperbaharui model baju kebaya modern untuk pesta tersebut yaitu menggunakan bahan berwarna soft dengan sentuhan brokat agar terlihat segar ketika dipandang. Akan tetapi bagi kamu yang menyukai tampilan warna berani juga bisa mengaplikasikannya sesuai model yang diinginkan.
Baca Juga: 5 Inspirasi Baju Pesta Muslimah Modern ala Shella Alaztha
Baju Pesta Modern Yang Anggun Dalam Konsep Muslimah
Bagi para wanita yang tidak mengenakan jilbab, pastilah amat mudah dalam memilih baju apapun yang mereka inginkan. Mulai dari baju berlengan pendek, gaun tanpa lengan ataupun aneka model lainnya. Namun berbeda kondisi bagi mereka yang lebih dulu berkomitmen dan diharuskan untuk menutup aurat. Pemilihan baju pesta kurung modern adalah alternatif terbaik bagi Anda yang ingin tampil lebih muslimah dengan desain yang trendy dan elegan.
Selain itu ukurannya yang longgar juga membuat lekuk tubuh Anda tidak terlihat sehingga baik digunakan oleh wanita yang sangat patuh dengan ajaran agama. Warna lain dari hiasan benda seperti bros permata pada sisi kerudung juga dapat ditambahkan untuk memberi kesan mewah pada gaun yang dikenakan.

Long abaya untuk busana pesta (Themuslimgirl – Pinterest)
Perempuan merupakan mahluk sensitif yang amat memperhatikan kecantikan dan penampilan sempurna. Dengan demikian bukanlah hal yang mengherankan jika berbagai riasan dan model busana modis selalu mereka inginkan guna mendukung penampilannya dalam berbagai aktifitas. Pada masa kini acara pesta seakan telah beralih fungsi dari tema yang sesungguhnya.
Alasannya karena kebanyakan dari para tamu undangan bukan sekedar menghadiri pesta tersebut, melainkan sudah seperti ajang pertunjukkan kostum terbaik. Beragam model baju pesta modern tentu saja dapat Anda tengok ketika mengunjungi acara itu, misalnya seperti busana kebaya brokat maupun baju kurung yang lebih terlihat sopan.

Long dress sederhana berbahan lace untuk pesta (Etsy – Pinterest)
Artikel Fashion Model ini dikenal, sbb :
Baju kondangan non muslim -baju pesta non muslim -Gaun pesta non -gaun pesta non muslim -gsun pesta non muslim -konsep modern elegan -model baju brokat non muslim -