Variasi Model Baju Batik Pesta Dengan Kesan Yang Berbeda

Model Baju Batik Pesta – Tampilan dari gaun pesta, seperti baju batik pesta, memang memiliki pesona khas yang berbeda-beda. Hal itu supaya Anda dapat menyesuaikan momen pesta dengan baju yang akan dikenakan. Misalnya saja seperti gaun yang khusus dirancang untuk pesta kebun, gaun untuk acara resmi kenegaraan ataupun gaun untuk party modern.

Variasi baju batik pesta

Variasi baju batik pesta (Rahmayani – Pinterest)

Salah satu gaun pesta yang banyak tersedia saat ini yaitu model gaun batik pesta. Pada dasarnya model kain batik amat identik dengan konsep acara yang bersifat resmi sehingga masyarakat seringkali mengalikasikannya dalam acara tersebut. Untuk modelnya beberapa desainer telah merubahnya dalam 2 kategori yaitu model minimalis dan juga panjang  untuk para muslimah.

Baca juga: Gaun Pesta Batik Yang Inovatif untuk Pesta Yang Megah

Model Baju Batik Pesta Lengan Pendek: Simpel Dan Elegan

Bagi seorang wanita penampilan adalah hal yang perlu diperhatikan. Alasannya karena penampilan melambangkan kepribadian dari diri penggunannya. Contohnya saja orang yang berpakaian bersih dan rapi, tentu memiliki nilai kebersihan yang cukup tinggi. Akan tetapi untuk Anda yang lebih ingin terlihat sempurna, akan lebih baik jika disesuaikan dengan aktifitas yang akan dijalani.

Batik lengan pendek untuk pesta

Batik lengan pendek untuk pesta (Catharina Ellynd – Pinterest)

Untuk acara formal seperti pesta, akan lebih baik jika Anda menggunakan baju batik pesta agar tampak berbeda dengan gaun pada umumnya. Faktanya model baju batik pesta wanita telah mengalami perubahan drastis menjadi lebih menawan dengan gaya barunya. Misalnya seperti tampilan baju batik lengan pendek yang semakin modern karena mengikuti tren desain busana barat. Simpel dan elegan adalah karakter yang ditunjukkan oleh gaya busana batik masa kini.

Baca Juga: Model Baju Pesta Anak Lucu dan Trendy

Tampilan Cantik Muslimah dengan Model Baju Batik Pesta

Tampilan maksimal pada sebuah acara pesta memang menjadi hal yang sangat diinginkan oleh setiap wanita. Hal ini dikarenakan sifat mereka yang senang menjadi sorotan utama dari lawan jenis. Maka dari itu tak heran jika mereka amat teliti dalam pemilihan gaun yang akan dikenakan. Bagi kamu yang selalu mempunyai hasrat tampil modis, desain baju batik pesta muslimah juga dapat menjadi solusi ampuh dari persoalan tersebut. Perpaduan sedikit hiasan akan menambah nilai plus agar tidak terlalu gersang atau mati warna. Biasanya penggunaan bros diatas jilbab polos ataupun hiasan  pada baju batik Anda akan terlihat lebih mempesona dari tampilan pada umumnya.

Baca juga: 4 Baju Pesta Muslimah Modern dengan Sentuhan Etnik

desain baju batik untuk pesta muslimah

desain baju batik untuk pesta muslimah (Aqeela Rinna – Pinterest)

Kaum hawa memang tak bisa lepas dari dunia fashion yang membuat dirinya lebih percaya diri dari tampilan biasa. Namun tak semua orang beranggapan sama dengan pendapat tersebut. Masih ada yang lebih memilih natural pada aktifitas keseharian dan bila waktu istimewa tiba seperti acara pesta barulah mereka memperlihatkan kecantikannya. Model baju batik pesta kerap dikenakan dalam berbagai tema pesta, karena busana tersebut telah didesain lebih menarik dengan beragam variasi didalamnya. Contohnya seperti batik lengan pendek berkonsep simple dan elegan serta lengan panjang yang cantik muslimah.

Model baju batik pesta wanita

Model baju batik pesta wanita (Catharina Ellynd – Pinterest)

Artikel Fashion Model ini dikenal, sbb :

gaun batik pesta -

Content Protection by DMCA.com